TOPOLOGI JARINGAN
Topologi terbagi menjadi dua, yaiti topologi fisik dan topologi logic. Topologi logic yang umum dipakai untuk jaringan adalah topologi broadcast dan topologi token passing. Cara kerja topologi broadcast adalah mengirimkan data ke semua host di jaringan tanpa kecuali.
Cara kerja topologi token passing adalah mengontrol akses jaringan dengan mengirim sebuah token elektronik secara berurutan ke setiap host. Jenis topologi fisik jaringan computer , yaitu topologi bus, topologi ring, dan topologi star.
a. Topologi Bus
Topologi bus adalah jenis topologi satu kabel utama akan dihubungkan ke dua titik kabel yang berbeda. Topologi bus ini diterapkan pada system client/server, yaitu system yang memfungsikan satu atau lebih computer sebagai server dan computer yang lainnya berfungsi sebagai client. File di server hanya khusus digunakan untuk proses transaksi data.
b. Topologi Ring
Topologi ring adalah jenis topologi yang berbentuk lingkaran seperti ring atau cincin. Kedua ujung dari titik workstation saling terhubung. Tipologi cincin dapat terdiri atas sejumlah repeater. Masing-masing terhubung ke dua repeater lainnya melalui jalur transmisi tidak langsung untuk membentuk sebuah jalur tertutup tunggal.
c. Topologi Star
Topologi Star ,yaitu suatu topologi yang terdiri atas satu peranti jaringan yang bertindak sebagai konsentrator seperti hub atau switch yang bertugas untuk mengatur dan mengendalikan semua komunikasi data yang terjadi.
Pemilihan jenis Topologi jaringan harus memperhatikan factor-faktor : biaya, kecepatan transmisi data system, lingkungan dan ukuran jangkauan lainnya. Berikut adalah table kelebihan dan kekurangan masing-masing topologi.
Kelebihan dan Kekurangan sebuah Topologi
No. | Jenis Topologi | Kelebihan | Kekurangan |
1.
3. | Bus
Ring (Cincin) Star (Bintang) |
|
|
3 comments:
iyo iyo....percoyo
tyesting.....
Hai
Post a Comment